Setelah mendapatkan pelatihan Hisab Rukyat, LDII Siap Bantu Pemerintah Tentukan Awal Ramadhan

Date:

Share post:

Bandung (21/3). Jelang Ramadhan, DPP LDII kembali menggelar pelatihan hisab rukyat guna memberikan pembekalan untuk merakit teleskop yang akan digunakan pada pengamatan hilal dalam menentukan awal Ramadhan. Kegiatan tersebut digelar di Observatorium Imah Noong, Lembang, Kabupaten Bandung Barat pada Senin (20/3).

Dalam kesempatan tersebut, Ketua Tim Rukyatul Hilal DPP LDII, Wilnan Fatahillah mengungkapkan, kegiatan ini merupakan bagian dari persiapan pemantauan hilal yang akan digelar oleh Tim Rukyatul Hilal LDII. Para peserta dibekali dengan pemantapan materi dan praktik cara pemasangan teleskop, membidik hilal, dan perhitungan.

“Pelatihan ini digelar untuk memberikan pembekalan menganai cara bongkar pasang teropong yang akan kami gunakan pada pengamatan hilal besok, untuk menentukan awal Ramadhan,” ungkapnya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img

Related articles

Tips ABCDE Pengasuhan Anak pada Era Digital

Jakarta (17/12). Era digital telah membawa banyak perubahan dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam pengasuhan anak. Anak tumbuh dengan...

LDII Kabupaten Bandung, Pererat Silaturahim Bersama ASN Pemkab Helat Mancing Bersama

Bandung (17/12). DPD LDII Kabupaten Bandung menyelenggarakan acara konsolidasi dan silaturahim bersama Aparatur Pemerintah Kabupaten Bandung pada Jumat (13/12)....

Pemuda LDII Cirebon Fiqi Abdillah Lubis Wakili Indonesia di World Pencak Silat Championship 2024

Jakarta (14/12) – Dua pesilat terbaik PERSINAS ASAD, Fiqi Abdillah Lubis dan M. Syafril Asad Habibulloh, akan memperkuat...

Sawang-Sinawang

Oleh: Faidzunal A. Abdillah, Pemerhati sosial dan lingkungan – Warga LDII tinggal di Serpong, Tangerang Selatan. Hati-hati, penyakit dengan...